Fungsi & Tutorial Widget pada Elementor Basic

Fungsi & Tutorial Widget pada Elementor Basic

Page builder WordPress memiliki widget basic yang gratis dan widget yang profesional. Pada artikel kali ini kita akan membahas widget yang basic pada Elementor.

Widget-widget basic pada Elementor adalah

  1. Menu Anchor widget
    Menu Anchor widget digunakan untuk membuat halaman dengan navigasi internal berbentuk link ke suatu # dalam suatu halaman website.
  2. Button widget
    Button widget digunakan untuk membuat kustom button dalam halaman website.
  3. The Inner Section widget
    Inner Section widget digunakan untuk membuat kolom dalam kolom pada section. Ini digunakan untuk membuat layout yang kompleks dalam halaman website.
  4. Shortcode widget
    Shortcode widget digunakan untuk memasukkan shortcode dalam halaman website dengan preview yang lebih menarik.
  5. Heading widget
    The Heading widget digunakan untuk membuat heading yang cantik dalam halaman website.
  6. Text Editor widget
    The Text Editor widget digunakan untuk memasukkan kontent dengan editor TinyMCE WYSIWYG ke  dalam halaman website.
  7. Video widget
    Video widget digunakan untuk memasukkan video Youtube dan Vimeo pada halaman website.
  8. Icon List widget
    Icon List widget digunakan untuk membuat list item yang indah dalam halaman website.
  9. Image Gallery widget
    Image Gallery widget digunakan untuk membuat galeri foto yang indah pada halaman website kita.
  10. Image Carousel widget
    Image Carousel widget digunakan untuk membuat galeri yang dinamis (gambar-gambarnya berjalan bergeser bersama-sama) ke dalam halaman website kita.
  11. Image Widget
    Images widget digunakan untuk menanganai penanganan image ke dalam halaman website.
  12. Image Box Widget
    Image Box Widget digunakan untuk menangani image box dengan gabungan antara gambar, headline dan description dalam halaman website.
  13. Accordion Widget
    Accordion Widget digunakan untuk menampilkan teks dengan cara collapsed dan condensed dalam halaman website. Biasanya ada tanda + kemudian akan expand, dan tanda – akan dikerutkan.
  14. Tabs Widget
    Tabs widget digunakan untuk menangani tab baik horisontal maupun vertikal dalam halaman website.
  15. Google Maps widget
    Google Maps widget digunakan untuk memasukkan Google Maps ke dalam halaman website kita.
  16. Social Icons widget
    Social Icons widget digunakan untuk menambahkan link media sosial berbentuk icon ke dalam halaman website.
  17. Toggle widget
    Toggle widget digunakan untuk membuat  text boxes that yang bisa collapsed, kemudian dapat ditampilkan lagi menjadi condensed pada halaman website kita. Bedanya dengan Accordian adalah: accordian hanya ada satu yang muncul diexpand, pada Toggle semua bisa muncul bersama-sama diekspand.
  18. Icon widget
    Icon widget ini digunakan untuk menampilkan icon dari FontAwesome secara menarik ke dalam website kita
  19. Icon Box widget
    Icon Box widget ini digunakan untuk mengkustom satu box berisi icon, headline dan description pada halaman website kita.
  20. Testimonial widget
    Testimonial widget digunakan untuk membuat testimoni secara menarik pada halaman website kita.
  21. Divider Widget
    Divider widget digunakan untuk membagi suatu bagian dengan membuat garis horisontal yang menarik ke dalam halaman website kita.
  22. Counter widget
    Counter widget digunakan untuk menampilkan angka dengan animasi menarik ke dalam halaman website kita
  23. Progress Bar Widget
    Progress Bar widget digunakan untuk membuat progress bar yang menarik seperti tingkatan skill dari seorang web designer ke dalam halaman website kita.
  24. HTML Widget
    HTML Widget digunakan untuk memasukkan  CSS, Shortcodes, dan Javascript ke dalam halaman website kita.
  25. SoundCloud Widget
    SoundCloud widget digunakan untuk memasukkan klip audio dari SoundCloud ke dalam halaman website kita.
  26. Read More Widget
    Read More widget digunakan untuk menambahkan read more pada halaman website kita
  27. Sidebar Widget
    Sidebar widget digunakan untuk menambahkan sidebar yang dibuat oleh theme yang kita pakai ke dalam halaman website kita.
  28. Star Rating widget
    Star Rating widget digunakan untuk menampilkan rating  ***** yang menarik dari author ke dalam halaman website kita.
  29. Alert Widget
    Alert widget digunakan untuk membuat tampilan peringatan yang menarik perhatian ke dalam halaman website kita.
  30. Spacer Widget
    The Spacer Widget digunakan untuk membuat suatu ruangan kosong menarik pada halaman website kita.

Informasi lebih lanjut silahkan mengunjungi https://docs.elementor.com/category/391-basic .

Untuk widget-widget yang lain juga dapat dilihat di Element Pack Pro di https://elementpack.pro/ .